Cara Membuat Lumpia Kurma Keju, Menu Cocok untuk Takjil Ramadhan

- 12 April 2022, 08:09 WIB
Lumpia kurma keju.
Lumpia kurma keju. /ANTARA/Ho/Shopee

FLORES TERKINI - Kurma adalah jenis buah yang khas digunakan sebagai takjil atau makanan berbuka puasa bagi umat muslim.

Sedangkan takjil merupakan salah satu tradisi yang identik di bulan suci Ramadhan, dikenal sebagai makanan atau minuman kecil pengawal buka puasa sebelum lanjut menyantap menu utama.

Namun selain mengonsumsi buah kurma secara utuh, ternyata buah kurma pun bisa dikreasikan menjadi bentuk makanan lain yang tak kalah sedapnya.

Baca Juga: Mengejutkan! Pemda se-Indonesia Diminta Kembalikan Uang Gaji PPPK Guru, Ada Apa?

Salah satu kreasi menu berbuka puasa yang cocok diolah dengan memanfaatkan buah kurma adalah lumpia.

Pengasuh acara memasak Sisca Soewitomo seperti dilansir ANTARA, membagikan resep kreasi takjil kurma yang cepat dan mudah, agar menyantap kurma tidak membosankan.

Berikut bahan-bahan yang diperlukan hingga cara membuat lumpia kurma keju, mengacu pada resep yang disarankan Sisca Soewitomo.

Baca Juga: Jadwal Acara dan Live Streaming NET TV 12 April 2022, Nonton Tiktok Wow dan Ramadannya Ms Queen

Bahan utama:

Halaman:

Editor: Ade Riberu

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x