Anda Ingin Download Video di Aplikasi Twitter? Berikut Langkah Muda dan Cepatnya

- 23 Februari 2022, 10:35 WIB
logo twitter / twitter
logo twitter / twitter /

FLORES TERKINI - Sebagaimana kita tahu, Twitter tidak menyediakan fitur untuk menyimpan konten video.

Twitter bisa dijalankan melalui PC/desktop ataupun dengan perangkat gawai seperti ponsel dan tablet.

Namun kita tetap bisa mengunduh atau save video dari Twitter. Untuk menjawabi keinginan tersebut terdahulunya simak beberapa penjelasannya berikut ini.

Baca Juga: Terbaru dari Google Indonesia, Sebanyak 21 Juta Pengguna Internet Baru Selama 2021

Aplikasi Twitter sampai dengan saat ini masih menjadi salah satu media sosial yang paling banyak digandrungi masyarakat Indonesia.

Dalam aplikasi Twitter itu sendiri, warganet dibebaskan untuk meng-tweet atau menyampaikan apa saja yang diinginkannya.

Bukan hanya itu saja, tentunya di dalam Twitter kita dapat mengirimkan foto atau video untuk dibagikan ke dalam tweet yang akan kita unggah atau kirimkan.

Baca Juga: Teknologi Terbaru, Samsung Perkenalkan Produk Bespoke Baru dan Lini Premium Infinite

Namun, untuk mendownload video yang ada di Twitter, tentu saja kita tidak bisa mendownloadnya secara langsung dari aplikasi Twitter itu sendiri.

Halaman:

Editor: Eto Kwuta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x