Cara Membuat dan Mengedit Twibbon di Aplikasi Canva, PicsArt, dan Twibbonize

- 12 Juli 2021, 17:23 WIB
Ilustrasi Twibbon Hari Lingkungan Hidup Sedunia 5 Juni 2021.
Ilustrasi Twibbon Hari Lingkungan Hidup Sedunia 5 Juni 2021. /twibbonize.com

Berikut langkah-langkah membuat twibbon menggunakan PicsArt:

  • Yang perlu dipersiapkan terlebih dahulu adalah aplikasinya dan kuota internet.
  • Download terlebih dahulu aplikasinya di Google Play Store.
  • Setelah terinstal, buka aplikasinya dan pilih berbagai bentuk template twibbon yang tersedia.
  • Lakukan pengeditan seperti memasukan tulisan, memasukan foto dan lainnya.
  • Jika sudah selesai, klik Save untuk menyimpan hasil desain ke galeri ponsel.

Baca Juga: Jadon Sancho Dibeli Manchester United dari Borussia Dortmund, Ini Ide Bisnis Pintar yang Harus Kalian Tahu

  1. Cara Membuat dan Mengedit Twibbon dengan Twibbonize

Twibbonize adalah sebuah situs yang khusus untuk memajang berbagai hasil karya twibbon. Selain itu, di situs Twibbonize, kita bisa melakukan desain sesuai keinginan kita.

Sekedar informasi, di situs ini tersedia berbagai jenis twibbon yang siap pakai. Ada twibbon Pray From Home, Twibbon Work From Home dan lain sebagainya. Twibbon PPDB juga ada tersedia di sana.

Kalau sekedar menggunakan twibbon yang sudah tersedia, cara menggunakannya cukup klik twibbon yang disukai, upload foto kita dan selesai, twibbon dengan tampilan foto kita sudah jadi.

Langkah selanjutnya adalah mendownload gambar tersebut untuk kemudian dijadikan foto profil media sosial.***

Halaman:

Editor: Eto Kwuta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah