Jadwal Pelayaran KM Dharma Rucitra VII Bulan Oktober 2022 Rute Maumere-Labuan Bajo-Surabaya

1 Oktober 2022, 19:43 WIB
ILUSTRASI. Jadwal Pelayaran KM Dharma Rucitra VII Bulan Oktober 2022 Rute Maumere-Labuan Bajo-Surabaya /Dok. Lensapurbalingga.com/Andi Suwigyo

FLORES TERKINI – Berikut ini informasi terkait jadwal pelayaran Kapal Motor (KM) Dharma Rucitra VII selama bulan Oktober 2022, dengan rute Rute Maumere-Labuan Bajo-Surabaya.

Saat ini, salah satu akses penghubung antara Maumere-Labuan Bajo-Surabaya selain menggunakan pesawat adalah dengan menumpang KM Dharma Rucitra VII.

Karena itu, informasi terkait jadwal kapal ini tentunya dikhususkan bagi masyarakat di Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) yang ingin melakukan perjalanan dengan mengunakan jasa transportasi laut KM Dharma Rucitra VII, dengan rute Maumere-Labuan Bajo-Surabaya.

Baca Juga: Beredar Video Diduga Lesty Kejora Diduga Alami KDRT, Netizen Geram

KM Dharma Rucitra VII adalah kapal roro milik PT. Dharma Lautan Utama (DLU). KM Dharma Rucitra Vll diketahui mulai melakukan pelayaran perdananya dari Surabaya menuju Maumere sejak Jumat, 7 Januari 2022 lalu.

PT. DLU menempatkan armada KM Dharma Rucitra Vll dengan panjang 142,5 meter dan lebar 32 Woeter, dengan kapasitas muat pnp 930 pax.

Untuk daya tampung kendaraan, yaitu truck besar sebanyak 45 unit, truck sedang 50 unit, kendaraan kecil 103 unit.

Baca Juga: Usai Laporkan Rizky, Lesti Justru Jalani Perawatan Medis: Begini Kabar Terbaru Pelantun ‘Takdir Cinta’ Ini

Fasilitas ruangan penumpang pun memiliki AC yang nyaman, arena bermain anak, mushola, ruangan supir, ruangan medis, dan ruangan elektone. Semuanya disediakan secara gratis.

Dengan itu, PT. Dharma Lautan Utama mampu menempatkan strategi perusahaan pada posisi yang terbaik serta melakukan pelayanan maksimal dan terjangkau bagi masyarakat luas, secara khusus masyarakat di NTT.

Selengkapnya berikut selengkapnya jadwal KM Dharma Rucitra Vll pada Oktober 2022, yang akan berlayar di lintasannya menyinggahi tiga kota, yakni Maumere, Labuan Bajo, dan Surabaya.

Baca Juga: H-1 Pembukaan Rekrutmen Pendamping Lokal Desa, 57 Kecamatan di NTT Dapat Jatah

Jadwal KM Dharma Rucitra Vll Oktober 2022 Rute Maumere-Labuan Bajo-Surabaya

Selasa, 27 September 2022:

  • Titik Keberangkatan: Pelabuhan Lorens Say Maumere
  • Jam Keberangkatan: 23.00 WITA

Jumat, 7 Oktober2022:

  • Titik Keberangkatan: Pelabuhan Lorens Say Maumere
  • Jam Keberangkatan: 12.00 WITA

Baca Juga: Renungan Katolik Hari Minggu Biasa XXVII, 2 Oktober 2022: Orang Benar akan Hidup Berkat Imannya

Kamis, 13 Oktober2022:

  • Titik Keberangkatan: Pelabuhan Lorens Say Maumere
  • Jam Keberangkatan: 08.00 WITA

Rabu, 19 Oktober 2022:

  • Titik Keberangkatan: Pelabuhan Lorens Say Maumere
  • Jam Keberangkatan: 12.00 WITA

Baca Juga: Bongkar Trailer Ikatan Cinta Sabtu 1 Oktober 2022: Andin Dinyatakan Sembuh, Aldebaran Malah Sekarat

Selasa, 25 Oktober2022:

  • Titik Keberangkatan: Pelabuhan Lorens Say Maumere
  • Jam Keberangkatan: 10.00 WITA

Jadwal Pelayaran KM Dharma Rucitra VII Bulan Oktober 2022 Rute Maumere-Labuan Bajo-Surabaya. Dok. KM Dharma Rucitra VII

Selasa, 1 November 2022:

  • Titik Keberangkatan: Pelabuhan Lorens Say Maumere
  • Jam Keberangkatan: 11.00 WITA

Baca Juga: Takdir Cinta yang Kupilih Sabtu 1 Oktober 2022: Mampus! Jefri Marah Lihat perlakuan Hakim pada Novia

Tarif Penumpang KM Dharma Rucitra Vll Oktober 2022

Rute Maumere-Labuan Bajo

  • Dewasa: Rp211.000
  • Anak: Rp141.000
  • Bayi: Rp60.000

Baca Juga: Akun TikTok Ini Sebut Masa Lalu Rizky Billar Layaknya Piala Bergilir: Begini Tanggapan Suami Lesti Kejora

Rute Maumere-Surabaya

  • Dewasa: Rp516.000
  • Anak: Rp391.000
  • Bayi: Rp70.000

Tarif Penumpang KM Dharma Rucitra VII Bulan Oktober 2022 Rute Maumere-Labuan Bajo-Surabaya. Dok. KM Dharma Rucitra VII

Untuk diketahui, jadwal dan tarif KM Dharma Rucitra Vll ini tidak mengikat dan dapat berubah sewaktu-waktu. Demikianpun tarif belum termasuk biaya pass pelabuhan dan retribusi lainnya.

Selain itu, untuk pembelian tiket kendaraan (R2 & R4), harus disertai dengan surat-surat berupa KTP, STNK, BPKB, atau Surat Leasing yang masih berlaku.

Para calon penumpang dapat mengunjungi langsung agen penjualan tiket resmi KM Dharma Rucitra VII yang berlokasi di Jl. Moa Toda Nomor 49 Maumere (Hotel Beng Goan 2) atau menghubungi nomor kontak penyedia tiket di 0813 3666 9522 atau 0812 3795 666.***

Editor: Ade Riberu

Tags

Terkini

Terpopuler