Ingin Mendulang Penghasilan dari Permainan? Berikut Kiat Menjadi Streamer Game yang Sukses

19 Agustus 2022, 09:20 WIB
Beberapa kiat menjadi streamer game yang sukses /Flores Terkini/pixabay/ITECHirfan

FLORES TERKINI - Saat ini banyak para gamer yang sukses berkat bermain game dengan menjadi streamer game.

Selain bisa menyiarkan siaran langsung saat bermain game, streamer juga bisa mendapatkan uang dari aktivitas tersebut.

Dengan informasi penghasilan dari bermain game inilah banyak orang lalu mencoba menjadi Streamer game.

Baca Juga: Punya Gebetan Wanita Gemini? Simak Cara Meluluhkan Hati Mereka Berikut Ini: Dijamin Berhasil

Jika anda berencana menjadi streamer, berikut ini beberapa kiat menjadi streamer game yang sukses.

Bagaimana Cara Menjadi Streamer game yang Sukses?

PERTAMA: Siapkan Alat

Baca Juga: Ketua ASKAB PSSI Flotim: Hari Ini Perseftim Resmi Mendaftar El Tari Memorial Cup 2022 di Lembata

Jangan tergiur dengan uang yang sudah didapatkan oleh para streamer game profesional.

Mereka bisa melakukan itu karena mereka punya niat, usaha dan tentu saja modal.

Jadi langkah pertama untuk menjadi streamer game adalah memiliki peralatan yang tepat.

Baca Juga: IKATAN CINTA HARI INI Jumat 19 Agustus 2022: Andin Alami Pelecehan Seksual, Sal Ambil Sikap Tegas

KEDUA: Bergabung Komunitas Streaming

Anda perlu bergabung dengan komunitas streamer lainnya. Pastikan komunitas yang anda pilih sesuai dengan target anda.

Jika anda berencana untuk melakukan streaming game PUBG, pastikan anda terlibat dengan komunitas streaming game serupa.

Baca Juga: Profil Sarino, Pemuda yang Memparodikan Lagu Maya dengan Lirik Alien: Dir Dur Daeing Ding Bikistong

KETIGA: Uji Hasil Streaming Terlebih Dahulu

Pastikan audio anda berfungsi dengan baik dan game yang akan anda mainkan berjalan dengan lancar.

Setelah itu, streaming dengan akun streaming lain yang bersifat pribadi dan tidak memiliki pengikut.

Baca Juga: Mengejutkan! Firdaus Oiwobo Sebut Marcel Radhival atau Pesulap Merah Dulunya adalah Seorang Dukun

Tujuan tahap pengujian ini agar streaming bisa berjalan lancar tanpa gangguan.

KEEMPAT: Fokus Pada Satu Permainan

Pasti anda punya satu game yang menjadi game favorit anda, entah itu MOBA, sport, FPS, atau yang lainnya.

Untuk menjadi seorang streamer, saya sarankan untuk menguasai salah satu game terbaik yang anda bisa.

Baca Juga: UPDATE Jadwal Acara SCTV Hari Ini, Jumat 19 Agustus 2022: Saksikan Lara Ati dan Love Story The Series

Jangan terbawa oleh streamer profesional, karena Anda akan kalah dalam persaingan, terutama karena mereka sudah memiliki banyak penonton.

Jika anda bisa memainkan game yang jarang dimainkan oleh streamer lain, itu bisa menjadi salah satu nilai plus.

KELIMA: Buat Jadwal yang Konsisten

Baca Juga: UPDATE Jadwal Acara GTV Hari Ini, Jumat 19 Agustus 2022: Nonton The Voice All Star Indonesia dan Robin Hood

Konsisten itu penting, ini juga berlaku untuk menjadi seorang streamer yang ingin sukses.

Anda harus membuat jadwal streaming sendiri yang tidak mengganggu aktivitas lain.

KEENAM: Buat Karakteristik Unik

Ciri-ciri atau keunikan yang anda miliki bisa membuat orang tertarik untuk menonton game yang Anda mainkan.

Baca Juga: Wali Kota Kupang Pamit Akhiri Kepemimpinan di HUT RI ke-77, Jefri Riwu Kore: Pembangunan Manusia Meningkat

Misalnya anda memainkan game MOBA dan menguasai salah satu hero yang disukai banyak orang.

Atau Anda adalah tipe orang yang pandai berbicara dan lucu, dan lain sebagainya.

Semakin unik karakter anda, semakin besar kemungkinan anda menjadi streamer game yang sukses.

Itulah cara menjadi streamer game yang sukses yang bisa anda lakukan, semoga bermanfaat.***

Editor: Ancis Ama

Tags

Terkini

Terpopuler