Segera Kartu Prakerja Gelombang 15 Dibuka, Simak dan Catat Persyaratannya

- 20 Maret 2021, 04:19 WIB
Kartu Prakerja Gelombang 15 Sudah Dibuka, Tips Lolos Seleksi.
Kartu Prakerja Gelombang 15 Sudah Dibuka, Tips Lolos Seleksi. /instagram.com/@prakerja.go.id/ instagram.com/@prakerja.go.id

FLORES TERKINI – Pemberian Kartu Prakerja dari Presiden Republik Indonesia adalah untuk mendukung kesejahteraan pertumbuhan ekonomi masyarakat Indonesia.

Harapan presiden bahwa dengan hadirnya kartu prakerja ini dapat membantu mengembangkan kompetensi dan mendukung keterampilan masyarakat.

Kartu prakerja ini sudah berlangsung di tahun-tahun sebelumnya dan mendapat banyak tanggapan baik terkait kebijakan pemberian kartu pakerja namun, akibat masa pandemi Covid-19 ini yang masih terus melanda, menyebabkan kartu prakerja akan dipindahkan kepada masyarakat para pekerja atau pelaku usahah mikro yang tepatnya mendapat dampak pandemi Covid-19.

Baca Juga: Pendaftaran CPNS Buka Akhir Mei 2021, Catat Apa Saja yang Perlu Anda Siapkan

Menurut Loisa Tahatu, Head of Communications Manajemen sebagai Pelaksana Kartu Prakerja menerangkan bahwa kartu prakerja sudah mencapai gelombang ke-15, dan kabar baiknya Kartu prakerja gelombang  15 telah resmi dibuka pada Kamis, 18 Maret 2021.

Berdasarkan hal tersebut maka, penerimaan peserta atau kuota yang dapat dicapai dalam pemberian kartu prakerja ini adalah 600.000 peserta.

Dan untuk masyarakat yang terpilih dalam kualifikasi kartu prakerja, adalah mereka yang benar-benar dinilai pantas mendapatkan bantuan tersebut khusus para pelaku usaha mikro yang terdampak pandemi.

Baca Juga: Gosip Hangat Soal Mantan Suami Andin adalah Nino, Bocoroan SINOPSIS IKATAN CINTA, Sabtu 20 Maret 2021

Seperti yang dilansir dalam Galamedia News.com, “Gelombang 15 Kartu Prakerja Resmi Dibuka! Simak Persyaratan dan Tips Trik Agar Lolos”, bagi kamu yang belum mendapatkan bantuan kartu prakerja tersebut mungkin kali ini adalah kesempatan yang baik.

Halaman:

Editor: Ade Riberu

Sumber: Galamedia News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x