Tips Merawat Sepeda Motor Agar Mesin Tetap Awet, Salah Satunya Hindari Muatan Berat

- 19 September 2021, 12:06 WIB
Ilustrasi sepeda motor yang terparkir di depan rumah.
Ilustrasi sepeda motor yang terparkir di depan rumah. /Pixabay/PublicDomainArchive/

Lama kelamaan oli bisa encer, sehingga tidak optimal lagi dalam melindungi setiap komponen mesin.

Baca Juga: Ingatkan Kepala Deerah Terkait Pemanfaatan Bansos, Ujang Komaruddin: Bansos Jangan Dipolitisir

Jika oli tidak diganti terlalu lama, gesekan antarkomponen mesin dapat menyebabkan kerusakan parah.

Gunakan Bahan Bakar Oktan Tinggi

Anda perlu menggunakan bahan bakar dengan oktan diatas 90. Bahan bakar dengan oktan tinggi membuat pembakaran di dalam mesin berjalan sempurna.

Baca Juga: Isaacman dan Beberapa Turis Luar Angkasa Sudah Kembali ke Bumi setelah Tiga Hari Mengorbit

Selain itu, bahan bakar jenis ini tidak meninggalkan kerak pada injektor dan pda akhirnya membuat mesin lebih awet.

Hindari Membawa Barang Berat

Beban maksimal sebuah sepeda motor adalah antara 50-100 kg. Jika terpaksa membawa beban yang melebihi kapasitas, usahakan untuk jarak tempuhnya jangan terlalu jauh.

Baca Juga: PBB dan Organisasi Ilmiah Layangkan Informasi tentang Keadaan Bumi yang Semakin Panas karena Global Warming

Halaman:

Editor: Ade Riberu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah