Apa yang Dimaksud Sedekah Jariyah? Begini Makna, Manfaat dan Contohnya

- 18 Februari 2023, 19:33 WIB
Ilustrasi - Sedekah Jariyah.
Ilustrasi - Sedekah Jariyah. /Banjarnegaraku/Palupi

Untuk diketahui, ajaran Islam menghendaki agar umat manusia rajin melakukan sedekah. Sedekah itu terutama ditujukan kepada mereka yang berkekurangan atau dalam kesulitan.

Baca Juga: Jadwal Acara tvOne Hari Ini 19 Februari 2023: Saksikan Best World Boxing, OnePrix, UFC Seru

Manfaat Sedekah Jariyah

Agar lebih memahami apa yang dimaksud sedekah jariyah, penting untuk mengetahui manfaat dari sedekah ini. Berikut ini beberapa manfaat orang melakukan sedekah jariyah, yakni:

1. Memperlancar Rezeki

Dengan melakukan sedekah jariyah, rezeki akan semakin diperlancar atau dimudahkan. Allah Yang Maha Baik tentu akan membalas perbuatan baik umat-Nya.

Baca Juga: Prediksi Arsenal vs Aston Villa: Misi The Gunners Menuju Puncak

Oleh karena itu, jangan berhenti untuk melakukan sedekah jariyah. Yang paling penting, lakukan dengan tulus hati dan iman kepada Allah SWT.

2. Mendapatkan Berkah

Manfaat sedekah jariyah berikutnya adalah memperoleh berkah. Umat Muslim yang rajin melakukan sedekah jariyah akan mendapat berkah melimpah dari Allah.

Seperti maknanya, dengan bersedekah jariyah Allah akan menganugerahi berkah yang tidak putus-putusnya. Berkah ini tidak hanya selama hidup, tapi juga sampai mati atau akhirat.

Baca Juga: Sosok Nia, Pemeran Baru di Ikatan Cinta yang Digadang Bakal Gantikan Andin sebagai Istri Aldebaran, Simak Prof

3. Menghapus Dosa

Selain rezeki diperlancar dan memperoleh berkah, melakukan sedekah jariyah juga bermanfaat untuk penghapusan dosa. Ya, sebagai manusia tidak luput dari dosa.

Halaman:

Editor: Ade Riberu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x