Jelang Gelaran MotoGP 2022, Sirkuit Mandalika Kembali Bersolek: Berikut Beberapa Hal yang Perlu Dibenahi

- 27 Desember 2021, 18:09 WIB
Ilustrasi Sirkuit Mandalika yang Bersolek Jelang MotoGP 2022
Ilustrasi Sirkuit Mandalika yang Bersolek Jelang MotoGP 2022 /Pixabay/

Baca Juga: Bongkar Sinopsis Terpaksa Menikahi Tuan Muda Senin 27 Desember 2021: Mengejutkan, Kinanti Diteror Sarah

Ketika disinggung kemungkinan adanya penonton yang memadati perbukitan di sekitar sirkuit Mandalika, Marsekal TNI (Purn) Hadi Tjahjanto mengatakan jika mereka sudah melakukan langkah antisipasi.

"Nanti akan kita tata dan akan kita beri tiket juga untuk bisa masuk. Kemarin sudah kita bicarakan dengan bupati, kemudian dengan kepala desa, dan dari ITDC (Indonesia Tourism Development Corporation)," katanya.

Dalam penjelasan lebih lanjut, Hadi juga mengatakan jika koordinasi dengan kementerian dan lembaga terkait juga terus dilakukan untuk memastikan kesuksesan penyelenggaraan MotoGP Mandalika 2022.***

Halaman:

Editor: Ancis Ama

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah