Sedang Digandrungi, Ini Dia Keuntungan Mengendarai Motor Trail di Jalanan, Salah Satunya Bisa Merangsang Otak

- 10 Desember 2021, 21:18 WIB
Keuntungan Mengendarai Motor Trail di Jalanan, Salah Satunya Bisa Merangsang Otak
Keuntungan Mengendarai Motor Trail di Jalanan, Salah Satunya Bisa Merangsang Otak /Pixabay/

Melatih Jantung

Hal ini terkait dengan aktivitas off-road yang sering menarik minat banyak orang karena mampu memacu adrenalin.

Baca Juga: Sinopsis Love Story The Series Sabtu 11 Desember 2021: Zidan Dapati Marsha Sedang Pingsan, Argadana Bersedih

Menurut penelitian, mengendarai sepeda motor untuk pulang pergi sehari-hari, sudah membuat jantung berdetak sebanyak 130 kali per menit.

Apalagi saat off-road, diklaim jantung bisa berdetak hingga 150 detak per menit.

Melatih Kekuatan

Baca Juga: Fuji Dituding Pasang Tarif Fantastis Senilai Rp30 Juta, Haji Faisal: Bagi Saya Tak Masalah

Aktivitas off-road dengan motor trail baik untuk meningkatkan kekuatan tubuh.

Pasalnya, mengendarai sepeda motor di medan off-road membutuhkan banyak gerakan tubuh dan terus menerus.

Karena olahraga atau aktivitas off-road dapat meningkatkan kesehatan jantung.

Halaman:

Editor: Ancis Ama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah