Tips Merencanakan Liburan yang Cerdas Agar Berkesan dan Tidak Berantakan

- 30 November 2021, 08:32 WIB
Tips Merencanakan Liburan yang Cerdas Agar Berkesan dan Tidak Berantakan
Tips Merencanakan Liburan yang Cerdas Agar Berkesan dan Tidak Berantakan //Pexels/Tranmautritam/

FLORES TERKINI - Liburan merupakan salah satu kegiatan yang sangat menyenangkan. Namanya juga liburan, hal-hal yang dipikirkan hanyalah bersantai dan menikmati waktu tanpa rutinitas harian.

Tapi, seringkali kita tidak bisa sepenuhnya menikmati liburan itu karena kita kurang cerdas dalam merencanakan. Akibatnya, bukan kenikmatan liburan yang kita capai, tapi masalah yang sering kita jumpai.

Lalu apa yang mesti harus kita lakukan sebelum berlibur? Pastinya, lakukan Rencana Liburan dengan matang, mulai waktu, tujuan wisata, biaya, hingga perlengkapan yang harus kita bawa saat berlibur.

Agar liburan Anda menyenangkan dan berkesan, berikut ini Flores Terkini berikan beberapa Tips Liburan yang perlu Anda lakukan saat berlibur.

Baca Juga: Museum Tsunami Aceh dengan Gaya Bangunan Rumah Panggung yang Terlihat seperti Kapal dengan Gerbong Asap

1. Pilih waktu jauh-jauh hari

Waktu berlibur yang tepat sangat bergantung pada Anda sendiri, kapan ada waktu. Tapi, ada baiknya Anda rencanakan jauh-jauh hari.

Jangan, terbiasa dengan melakukan sesuatu secara mendadak. Selain hasilnya tidak maksimal, bisa-bisa liburan Anda malah tidak bisa sesuai dengan ekspektasi.

Baca Juga: Gunongan Sultan Iskandar Muda di Nangroe Aceh, Tempat Mandi untuk Istri Putro Phang dari Malaysia

Halaman:

Editor: Ancis Ama

Sumber: Dari Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x