Koleksi Ucapan Selamat Hari Lahir Pancasila yang Menyentuh, Cocok untuk Status Media Sosial

- 31 Mei 2021, 03:35 WIB
Ilustrasi Hari Lahir Pancasila 1 Juni 2021. Ini adalah ungkapan yang bisa kalian pakai sebagai status di media sosial kalian terkait Hari Lahir Pancasila.
Ilustrasi Hari Lahir Pancasila 1 Juni 2021. Ini adalah ungkapan yang bisa kalian pakai sebagai status di media sosial kalian terkait Hari Lahir Pancasila. /Tangkap layar/Instagram @bpipri

FLORES TERKINI - Dalam mata pelajaran Sejarah di sekolah-sekolah sering kita mendengar kalau sebuah kawasan yang ingin menjadi negara merdeka harus memiliki paling tidak sebuah dasar negara.

Melihat kenyataan sudah sekian kita hidup bernegara di bawah nama Indonesia, tentu semua warga Indonesia sudah tahu apa dasar negara kita, bukan?

Yah, Pancasila, yang sebentar lagi akan berulang tahun. Kelima sila yang ada dalam Pancasila tidak muncul begitu saja. Ada cerita, kisah dan proses yang melatarbelakangi kemunculannya.

Baca Juga: Cara Mencairkan Hubungan dengan Mantan, Salah Satunya: Stop Adu Mulut di Media Sosial

Selain menjadi dasar negara, Pancasila juga merupakan ideologi negara kita tercinta ini. Berasal dari bahasa Sansekerta yang berarti lima sila yang juga bermakna sebagai lima dasar, prinsip, asas maupun landasan.

Dalam berbagai catatan sejarah, Pancasila disepakati terbentuk sekaligus lahir pada 1 Juni, karenanya sampai sekarang seluruh warga NKRI selalu merayakan 1 Juni sebagai Hari Lahir Pancasila.

Setiap warga negara tentu merayakan Hari Pancasila ini dengan cara dan gayanya masing-masing. Salah satu tradisi yang mulai populer di zaman media sosial ini adalah saling memberikan ucapan Hari Pancasila.

Baca Juga: Jadwal Acara SCTV Senin 31 Mei 2021: Saksikan Badai Pasti Berlalu, Keajaiban Cinta, dan FTV Utama

Ucapan-ucapan menyambut Hari Pancasila pasti akan memenuhi dan mewarnai hari-hari kita di media sosial seperti Facebook, Twitter, Instagram mampun WhatsApp nantinya.

Karena itu, agar tidak ketinggalan, Floresterkini.com coba menghadirkan beberapa ucapan Hari Pancasila yang bisa teman-teman pembaca jadikan status media sosial Anda di bawah ini:

Halaman:

Editor: Eto Kwuta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah