Mengenal Teknologi GPS pada Kendaraan: Berawal dari Sistem Navigasi Satelit Milik Amerika Serikat

- 8 November 2021, 12:03 WIB
Mengenal Teknologi GPS pada Kendaraan: Berawal dari Sistem Navigasi Satelit Milik Amerika Serikat
Mengenal Teknologi GPS pada Kendaraan: Berawal dari Sistem Navigasi Satelit Milik Amerika Serikat /Pixabay/

FLORES TERKINI - Di era globalisasi seperti saat ini teknologi GPS navigasi pada kendaraan sudah tidak asing lagi.

Kini, untuk menentukan posisi sebuah kendaraan sudah tidak diperlukan lagi peta fisik.

Penggunaan peta konvensional sudah mulai ditinggalkan karena hal tersebut membuat ribet saat menggunakannya dan juga karena ukurannya yang besar.

Baca Juga: Viral, Peta Palestina Hilang di Google Maps dan Apple, Cek Kebenaranya

GPS atau Global Positioning System merupakan sistem navigasi yang saat ini menjadi sebuah perangkat wajib ada di setiap kendaraan.

Dalam pengoperasiannya GPS menggunakan satelit untuk menerima dan mengirimkan informasi seperti lokasi, waktu, dan bahkan cuaca.

Pada awalnya, teknologi ini memang hanya dibuat untuk keperluan militer saja. fungsinya sebagai alat untuk memandu peluru kendali menemukan sasaran.

Baca Juga: Belajar dari Peristiwa Kecelakaan Mobil Vanessa Angel, Beginilah Etika Berkendara yang Aman di Jalan Tol

Seiring perkembangan zaman dan juga kebutuhan manusia akan navigasi, maka teknologi GPS akhirnya tersedia dan dipergunakan juga di kalangan sipil.

Halaman:

Editor: Ancis Ama

Sumber: Dari Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah