Mau Lulus CPNS 2023? Yuk, Simak 5 Aplikasi Berikut untuk Kerjakan Try Out atau Latihan Soal

- 8 Maret 2023, 09:47 WIB
Ilustrasi CPNS 2023, 5 aplikasi untuk try out dan latihan soal.
Ilustrasi CPNS 2023, 5 aplikasi untuk try out dan latihan soal. /ANTARA/Eddy A

Dengan menggunakan situs ini, calon pelamar CPNS 2023 bisa mengerjakan try out atau latihan soal kapanpun sesuai dengan waktu yang diinginkan.

AyoCPNS mengklaim memiliki ribuan soal untuk dikerjakan. Terdapat kisi-kisi SKD TWK, TIU dan TKP terbaru yang tersedia di aplikasi ini.

Baca Juga: Ibu Hamil dan Bayinya Meninggal Diduga Gegara Ditolak RS, Polisi Dalami Kasus hingga Respon Dirut RSUD Subang

AyoCPNS memiliki fitur evaluasi secara realtime untuk mengukur sejauh mana tingkat pemahaman pada suatu materi, fitur analisa kemampuan, dan fitur analisa waktu untuk membantu mengukur kemampuan manajemen waktu saat mengerjakan simulasi try out.

2. Sukses CPNS

Situs lain yang bisa digunakan untuk mengerjakan latihan soal CPNS yakni Sukses CPNS. Situs Sukses CPNS hampir sama dengan AyoCPNS.

Sukses CPNS adalah situs yang menyediakan simulasi ujian CPNS berbasis CAT dan bimbingan belajar secara virtual untuk bakal CPNS.

Baca Juga: IRONIS! Ibu Hamil dan Bayinya Meninggal, Suami Korban Sebut Ditolak Rumah Sakit Saat Kondisi Kritis

Bedanya, situs Sukses CPNS menawarkan berbagai program kelas untuk calon pelamar CPNS 2023.

Mulai dari kelas online hingga kelas karantina yang mengharuskan peserta menginap beberapa hari di kantor Sukses CPNS.

Dengan bimbel CPNS online, Anda akan mendapatkan sistem pembelajaran secara online setiap hari. Anda juga bisa menguji kemampuan dengan tes evaluasi setiap materi dan setiap pekan.

Halaman:

Editor: Max Werang


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x