Aglonema Termasuk Jenis Tanaman Hias Daun: Simak 4 Cara Menyelamatkan Bunga yang Digemari Emak-emak Ini

- 13 Februari 2022, 18:32 WIB
Tips Merawat Bunga Aglonema.
Tips Merawat Bunga Aglonema. /Flores Terkini/Pixabay

FLORES TERKINI - Meski boomingnya sudah lewat, namun sejatinya peminat bunga aglonema (Aglaonema) atau Chinese Evergreen ini masih membludak di tanah air.

Tanaman yang banyak digemari ini merupakan jenis tanaman yang mudah tumbuh, namun dalam banyak kasus,ketika salah merawatnya dia akan cepat mati.

Satu hal yang perlu diingat adalah hindari tanaman ini dari cuaca dingin. aglonema tidak dapat bertahan dalam suhu yang dingin dan terpapar langsung dengan cahaya matahari.

Baca Juga: Tanaman Hias Makin Populer, Ini Jenis yang Paling Banyak Diekspor Indonesia di Tahun 2021

Nah, buat pembaca yang di rumahnya memelihara atau mengoleksi tanaman aglonema ini dan sedang uring-uringan karena tanaman aglonemanya menunjukan gejala mati, coba simak cara jitu dan tips merawat aglonema berikut ini.

Daun Menguning

Jika teman-teman mendapati daun aglonema koleksinya terdapat bercak abu kekuningan, bisa dipastikan itu akibat dari suhu yang terlalu dingin.

Baca Juga: Eksperimen Pertumbuhan Tanaman dan Kolonisasi Semut oleh Stasiun Luar Angkasa Internasional

Solusi yang ditawarkan untuk situasi daun aglonema berwarna kekuningan adalah:

Halaman:

Editor: Max Geroda

Sumber: Houseplant Help


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah