Israel dan Palestina Semakin Memanas, Begini Respon Menlu Rusia Sergei Lavrov

- 13 Mei 2021, 11:59 WIB
Hamas Palestina luncurkan roket sebagai bentuk balasan terhadap serangan udara yang dilakukan Israel di Gaza. Begini  jawaban Menlu Rusia.Tangkapan Layar Youtube CBC News: The National.
Hamas Palestina luncurkan roket sebagai bentuk balasan terhadap serangan udara yang dilakukan Israel di Gaza. Begini jawaban Menlu Rusia.Tangkapan Layar Youtube CBC News: The National. /Youtube.com/ CBC News: The National

FLORES TERKINI - Indonesia bahkan seluruh dunia mengetahui kalau saat ini sedang terjadi ketegangan super tinggi di Jalur Gaza. 

Saling serang antara Israel - Palestina sepertinya semakin membabi buta. Korban sipil di kedua negara berjatuhan.

Takut terjadinya perang yang lebih besar, Pihak PBB mengeluarkan kekhawatirannya.

Baca Juga: Konflik Israel-Palestina: Hamas Janji Bakal Jadikan Israel sebagai ‘Neraka’

Badan dunia yang bertugas menjaga perdamaian dan keamanan dunia ini khawatir terjadinya perang berskala penuh.

Sebelumnya diberitakan dalam tanggapannya atas konflik yang terjadi di Tepi Barat ini telah membuat Presiden Turki Tayyip Erdogan marah.

Endrogan bahkan secara terbuka mengajak semua negara muslim untuk bersama-sama memerangi Israel. Dia juga sempat menelpon Presiden Rusia, Vladimir Putin untuk membahas hal yang sama.

Baca Juga: Luncurkan Serangan Roket Besar-besaran, Hamas Bombardir Tel Aviv

Dalam komunikasi melalui telepon tersebut, kedua presiden sepakat untuk mengajak dunia internasional untuk memberikan "pelajaran" pada Israel.

Halaman:

Editor: Eto Kwuta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x