Kabar Gembira di Bulan September 2021, 500 Ribu UMKM Terima Banpres BPUM Tahap 3, Segera Cek Nama Anda

- 8 September 2021, 13:27 WIB
 Jumlah yang akan diterimakan oleh KPM BLT UMKM Banpes BPUM ini sejumlah Rp1,2 juta yang mana sebelumnya berjumlah Rp2,4 juta.
Jumlah yang akan diterimakan oleh KPM BLT UMKM Banpes BPUM ini sejumlah Rp1,2 juta yang mana sebelumnya berjumlah Rp2,4 juta. /pixabay.com/EmAji

FLORES TERKINI - Kabar gembira kembali datang buat seluruh warga Indonesia di bulan September 2021 ini.

Pasalnya, BLT UMKM atau Banpres BPUM tahap 3 akan dicairkan lagi untuk 500 ribu pelaku UMKM.

Sebelumnya pemerintah telah membagikan BLT UMKM dalam tiga tahap yaitu sejak bulan Juli, Agustus, dan September 2021.

Baca Juga: Penerima BST Kemensos Rp600 Ribu, Wajib Baca dan Ikuti Langkah-langkah Pencairannya di Sini

Sementara itu kuota penerima Banpres BLT UMKM ini dalam tahun 2021 sebanyak 3 juta pelaku UMKM.

Jumlah yang akan diterimakan oleh KPM BLT UMKM Banpes BPUM ini sejumlah Rp1,2 juta yang mana sebelumnya berjumlah Rp2,4 juta.

Perlu diketahui bahwa sejak pandemi Covid-19, pemerintah telah menyiapkan berbagai macam bantuan untuk pemulihan ekonomi masyarakat. Salah satunya adalah melalui Banpres BPUM untuk semua pelaku UMKM.

Baca Juga: PPKM Kembali Diperpanjang hingga Senin 13 September 2021, Bali Masih Bertahan di Level 4  

Penerima yang sudah menerima bantuan Rp1,2 juta pada tahun 2021, tidak perlu cek ulang link eform BRI dan tidak perlu datang ke Bank lagi karena bantuan ini hanya disalurkan sekali saja.

Halaman:

Editor: Eto Kwuta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x