PENTING! Syarat dan Ukuran Dokumen Saat Upload Berkas Pendaftaran Sekolah Kedinasan 2022

- 11 April 2022, 08:50 WIB
Info BKN Pendaftaran Sekolah Kedinasan 2022.
Info BKN Pendaftaran Sekolah Kedinasan 2022. /Flores Terkini/Kolase Foto: bkn.go.id
  • Pas Foto (200 Kb, JPG)
  • ​KTP (200 Kb, JPG)
  • ​Ijazah (700 Kb, PDF
  • ​Transkrip (400 Kb, PDF)
  • ​Rapor (500 Kb, PDF)
  • ​Dokumen Lainnya (1 MB, PDF)
  • ​Bukti Bayar (200 Kb, JPG)
  • ​Surat Pernyataan (700 Kb, PDF)
  • ​Surat Lamaran (400 Kb, PDF)
  • ​Surat Keterangan (500 Kb, PDF)

Baca Juga: Jadwal Acara dan Live Streaming SCTV 11 April 2022, Nonton Buku Harian Seorang Istri dan UFC 273

Seluruh file yang di-upload disesuaikan kembali dengan ketentuan dari masing-masing instansi.

Karenanya penting bagi calon peserta untuk membaca kembali informasi dari instansi yang akan didaftar.

Sebagai langkah persiapan, siswa bisa mulai mempelajari alur pendaftaran sekolah kedinasan tahun ini. Berikut ini alur pendaftaran sekolah kedinasan 2022.

Baca Juga: PNS dan PPPK, Ada Surat dari Kemenkeu! Ini Bocoran Besaran THR dan Gaji ke-13 Tahun 2022

  • Mengakses portal Sekolah Kedinasan https://dikdin.bkn.go.id/
  • ​Membuat akun SSCASN Sekolah Kedinasan dengan NIK yang sudah tervalidasi Dukcapil, kemudian cetak Kartu Informasi Akun
  • ​Login pada akun SSCASN Sekolah Kedinasan menggunakan NIK dan password yang didaftarkan
  • ​Melakukan pendaftaran dengan: mengunggah swafoto (selfie), mMemilih sekolah,​melengkapi nilai, ​upload berkas, dan ​melengkapi biodata diri

Baca Juga: Jadwal Acara dan Live Streaming Trans 7 Senin 11 April 2022, Saksikan Makan Receh Ngabuburit dan Lapor Pak

  • Kemudian cetak resume dan kartu pendaftaran
  • Setelah peserta mendaftar, verifikator instansi akan memverifikasi data dan berkas pelamar
  • Cek status kelulusan administrasi Anda dengan login ke SSCASN Sekolah Kedinasan
  • Jika dinyatakan lulus, Anda akan mendapatkan kode billing. Peserta wajib membayarkan biaya pendaftaran sesuai dengan ketentuan masing-masing sekolah kedinasan
  • Setelah melakukan pembayaran dan dikonfirmasi oleh sistem, jangan lupa cetak kartu ujian di SSCASN Sekolah Kedinasan

Baca Juga: Jadwal Acara dan Live Streaming Trans TV 11 April 2022, Nonton Transporter 3 dan Fight Back To School II

  • Pelamar mengikuti proses ujian seleksi sesuai dengan informasi dari masing-masing instansi
  • Pengumuman hasil seleksi akan diumumkan oleh Panitia Seleksi Sekolah Kedinasan di SSCASN.

Penting untuk diingat jika Anda hanya bisa memilih satu sekolah kedinasan saja saat pendaftaran Sekolah Kedinasan 2022. Jika Anda mendaftar lebih dari satu sekolah kedinasan, maka otomatis akan didiskualifikasi.***

Halaman:

Editor: Max Werang

Sumber: dikdin.bkn.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah