Memilih Smartwatch Terbaik dan Murah 2021, Ada Lenovo Smart Band G03 dengan Desain Sporty dan Ringan

- 4 Agustus 2021, 09:02 WIB
Ilustrasi smarwatch.
Ilustrasi smarwatch. /Instagram.com/@honor_indonesia/

Meski harganya cukup murah, namun produk ini menggunakan bahan berkualitas dan anti korosi yang diklaim tidak menyebabkan alergi, sehingga aman digunakan dalam jangka panjang.

Baca Juga: Rekomendasi dan Harga HP Gaming Murah, Ada Asus Zenfone Max Pro M1 dengan Pilihan RAM 3GB dan 4GB

Produk ini juga menggunakan layar OLED modern, serta dukungan untuk berbagai sistem operasi berbasis Android dan iOS. Smartwatch ini juga bisa dibawa berenang dengan kedalaman maksimal 30 meter.

5. Xiaomi Mi Band 4

Produk dari Xiaomi ini dibekali layar sentuh AMOLED yang lebih cerah dan 39,9% lebih besar. Smartwatch ini bisa menampilkan panggilan, SMS, notifikasi aplikasi dan musik sehingga semuanya menjadi lebih mudah. Itulah rekomendasi dalam memilih smartwatch terbaik 2021 dan juga murah, semoga bermanfaat.

Nah, barangkali hanya beberapa produk Smartwatch di atas yang bisa Flores Terkini ulas. Semoga bisa mencerahkan teman-teman dalam menentukan pilihannya.***

Halaman:

Editor: Ade Riberu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah