Cara Melihat Pesan Messenger yang Sudah Dihapus Tanpa Aplikasi, Cukup Buka dan Login ke Facebook

- 17 Februari 2023, 09:35 WIB
Ilustrasi Messenger. Cara Melihat Pesan Messenger yang Sudah Dihapus Tanpa Aplikasi, Cukup Buka dan Login ke Facebook.
Ilustrasi Messenger. Cara Melihat Pesan Messenger yang Sudah Dihapus Tanpa Aplikasi, Cukup Buka dan Login ke Facebook. /Facebook/Messenger
  • Sama seperti handphone. Pertama yang harus dilakukan adalah buka aplikasi Facebook di laptop atau komputer.

Baca Juga: Jadwal Acara MNCTV Hari Ini 17 Februari 2023: Saksikan Siapa Berani dan Family 100

  • Kemudian, lakukan proses login ke akun Facebook dengan menggunakan password atau kata sandi yang valid. Karena itu, penting untuk mengingat kata sandinya.
  • Langkah selanjutnya adalah lihat bagian setting atau pengaturan yang muncul di akun Facebook. Pilih menu tersebut.
  • Selanjutnya, segera cek informasi penting yang diberikan terkait dengan pesan messenger. Caranya, masuk ke bagian informasi anda atau your information.

Baca Juga: Sinopsis Ikatan Cinta Hari Ini Jumat 17 Februari 2023: Konflik Nia vs Mama Rosa Memanas, Aldebaran Makan Hati

  • Tidak berhenti sampai di situ. Cara agar pesan messenger yang sudah terhapus bisa terbaca lagi yakni pilih bagian download informasi anda dan buat file.
  • Setelah itu, klik bagian download. Biasanya bagian download akan muncul beberapa saat setelah file dibuat.
  • Cara terakhir cek file tersebut. Pesan messenger yang sudah terhapus pun bisa dilihat kembali.

Itulah cara melihat pesan messenger yang sudah dihapus tanpa aplikasi baik itu menggunakan HP maupun laptop. Cara-caranya sangat mudah dan praktis. Sehingga, tidak membuat orang merasa kesulitan.***

Halaman:

Editor: Ade Riberu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah