Kembali Memanas di Timur Tengah, AS dan Israel Menuduh Iran Ada di Balik Ledaknya Kapal Israel

- 9 Maret 2021, 13:59 WIB
Timur Tengah kembali memanas, AS kerahkan dua pesawatnya B-52 melewati Iran. AS dan Israel menuduh Iran ada di balik ledaknya kapal Israel secara misterius.
Timur Tengah kembali memanas, AS kerahkan dua pesawatnya B-52 melewati Iran. AS dan Israel menuduh Iran ada di balik ledaknya kapal Israel secara misterius. /https://twitter.com/CENTCOM

FLORES TERKINI – Di tahun ini, banyak masalah yang sering menghantui NKRI, termasuk ancaman keamanaan dalam tubuh NKRI.

Dengan adanya konflik di dalam negeri maupun di luar negeri, maka perang menjadi hal yang paling dikutuk di dunia. Namun, jika tidak ada perang maka tidak ada kemerdekaan.

Banyak anggapan yang keliru, tentu datang dari orang-orang yang memiliki peran politik dan bermain kepentingan.

Baca Juga: Bukan Orang Ketiga Penyebab Pasangan Malas Bercinta, Tapi 3 Hal Ini

Jika di Indonesia kita dihadapkan dengan ketegangan di Laut Natuna Utara yang masih belum mereda, kini percikan konflik mulai muncul di Timur Tengah.

Atau jika di Myanmar ada kudeta militer yang membawa 50-an orang menjadi korban, maka di Timur Tengah masih saja menjadi perhatian dunia.

Baru-baru ini Amerika Serikat (AS) mengirimkan dua pesawat pembom B-52 terbang di atas kawasan Timur Tengah karena ketegangan antara Washington dan Teheran.

Baca Juga: Setelah KLB, AHY akan Hadapi Gugatan Marzuki Alie

Dengan adanya dua pesawat pembom B-52, tidak berselang lama, muncul peristiwa ledakan misterius dari sebuah kapal Israel.

Halaman:

Editor: Eto Kwuta

Sumber: Zona Priangan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x