Australia Ingin Hidup “Berdamai” dengan Covid-19, Banyak Aturan Dihapus di Fase D

- 12 Maret 2022, 17:29 WIB
Perdana Menteri Australia Scott Morrison.
Perdana Menteri Australia Scott Morrison. /Issei Kato/Reuters

“Kami yakin cukup banyak di Fase D sekarang, ada beberapa pengecualian. Fase D, ingat, artinya kita hidup berdampingan dengan virus seperti flu,” ujarnya.

Lebih lanjut kata dia, Australia Barat dan wilayah Utara satu bulan lebih lamanya dari negara bagian timur mencabut pembatasan Covid-19.

Baca Juga: Kunjungi PSKY atau Pasar Seni dan Kerajinan Yogyakarta, Bawa Serta Uang yang Cukup

Sementara itu pejabat kesehatan di negara bagian paling padat penduduk New South Wales pekan ini khawatir dengan lonjakan sub-varian Omicron BA.2.

Menurut mereka, kasus varian baru tersebut bisa saja melonjak dua kali lipat dari jumlah kasus harian saat ini yang berjumlah sekitar 15.000 kasus.***

Halaman:

Editor: Ade Riberu

Sumber: Reuters ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah