Beri Penghargaan kepada 10 Personel di Akhir Masa Tugas, Ini Pesan Penting Kapolres Sikka

- 7 Februari 2022, 20:17 WIB
Kapolres Sikka AKBP Sajimin saat memberikan penghargaan kepada para personelnya, Senin, 7 Februari 2022.
Kapolres Sikka AKBP Sajimin saat memberikan penghargaan kepada para personelnya, Senin, 7 Februari 2022. /Humas Polres Sikka/

Aipda Sophian Mutaqin yang menjabat sebagai PS Paursubbag Renprograr Bagren Polres Sikka, berprestasi dalam kecepatan dan akurasi pelaporan online melalui aplikasi SAKTI, E-MONEV, SMART, SATU-DJA, E-PLANNING, P2K, SI-ABK, SIK3, ITK, SPBE, EPZI, serta berhasil mengantar Polres Sikka meraih predikat SANGAT BAIK pada capaian kinerja tahun 2022 dan 2021 dengan nilai 99,88 persen dan 99,44 persen.

Baca Juga: Terkecoh dengan Situasi, Dewa Kehilangan Jejak Junior: Sinopsis Buku Harian Seorang Istri 7 Februari 2022

Bripka Marsel Dawar Saburi yang menjabat sebagai Bhabinkamtibmas Desa Riit, Polsek Nita, atas prestasinya sebagai Bhabinkamtibmas Terbaik Pertama tahun 2021 dengan capaian 217 kali laporan kegiatan, dan 17 kali problem solving sepanjang tahun 2021, serta berhasil mendukung program vaksinasi Desa Riit, Bloro, dan Takaplager, hingga melampau target 80 persen dosis pertama dan 60 persen dosis kedua.

Terakhir, Bripka Ridwan yang menjabat sebagai Bhabinkamtibmas Kelurahan Waioti, Polsek Alok, Polres Sikka, atas prestasinya sebagai Bhabinkamtibmas Terbaik Kedua tahun 2021, dengan capaian 203 kali laporan kegiatan, dan 24 kali problem solving sepanjang tahun 2021, serta berhasil mendukung program vaksinasi di Kelurahan Waioti dan Desa Watugong, sehingga melampaui target 80 persen dosis pertama dan 60 persen dosis kedua.***

Halaman:

Editor: Ade Riberu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah