Covid-19 Kembali Menggempur Beberapa Negara Tetangga, Indonesia Ikut Waspada

- 15 Mei 2021, 03:37 WIB
Ilustrasi Covid-19 di India. India kembali catat kematian tertinggi akibat Covid-19./
Ilustrasi Covid-19 di India. India kembali catat kematian tertinggi akibat Covid-19./ /Amit Dave/Reuters

"Sehubungan itu, Sidang Umum Majelis Keselamatan Negara Mengenai Covid-19 yang saya pimpin hari ini telah membuat keputusan untuk melaksanakan Perintah Kawalan Pergerakan di Seluruh Negara," demikian pernyataan PM Yassin pada Senin 10 Mei 2021 yang dikutip dari akun Facebook-nya.

Dengan pernyataan ini berarti seluruh warga Malaysia dilarang untuk bepergian, menghadiri acara, mudik, ziarah termasuk silaturahmi Idul Fitri. Malaysia benar-benar melakukan total lockdown kali ini.

Baca Juga: Fakta atau Mitos, Benarkah Kain Kafan Mayat Bisa Mengobati Sakit Pinggang?

  1. Singapura

Setelah Malaysia melakukan Lockdown sebagai langkah antisipasi lonjakan kasus Covid-19, negara tetangganya Singapura tiba-tiba mengumumkan Lockdown.

Pengumuman resmi dari pemerintah telah disampaikan dan mengikuti Malaysia, Singapura akan memberlakukan Lockdown nasional sejak Minggu, 16 Mei 2021 besok.

Total kasus Covid-19 Singapura periode 30 April - 13 Mei 2021 cukup tinggi yakni 61.453 kasus dengan jumlah kematian sebanyak 31 jiwa.

Baca Juga: CEK FAKTA: 6 Mitos dan Fakta Tentang Menstruasi yang Dialami oleh Wanita

  1. Jepang

Setelah Singapura mengumumkan Lockdown Nasional, negara berikutnya yang memberlakukan hal yang sama adalah Jepang.

Status Darurat Covid-19 diberlakukan hingga 31 Mei 2021 untuk beberapa kota seperti Hokkaido, Okayama, dan Hiroshima.

"Pakar mengatakan ke kami bahwa status darurat diperlukan karena persebaran yang cepat di area tersebut," ungkap Perdana Menteri Yoshihide Suga.

Halaman:

Editor: Eto Kwuta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah