Tiga Tahun PRMN Bersama dan Bermakna, Ini Rahasia agar Teguh dalam Kolaborasi dan Cergas di Jagat Maya

- 2 Desember 2022, 08:00 WIB
Tiga Tahun PRMN Bersama dan Bermakna, Ini Rahasia agar Teguh dalam Kolaborasi dan Cergas di Jagat Maya
Tiga Tahun PRMN Bersama dan Bermakna, Ini Rahasia agar Teguh dalam Kolaborasi dan Cergas di Jagat Maya /Dok. PRMN

“Yang diperlukan saat ini adalah penguatan loyalitas dan komitmen para mitra untuk terus melangkah bersama PRMN, apapun tantangannya,” ujar Ade.

Di sinilah peran penting pemimpin redaksi untuk meyakinkan tim dan content creator-nya, bahwa model bisnis ekonomi kolaboratif punya masa depan yang cerah, asal dijalankan dengan dengan penuh tanggung jawab, loyal, dan komitmen.

“Uang memang penting. Tapi bagi saya, uang hanyalah bonus dari kerja keras yang kita lakukan. Maka kerja, kerja, dan kerja. Uang akan datang dengan sendirinya sebagai buah dari kerja keras kita,” tegas Ade penuh semangat.

Baca Juga: Jadwal Acara ANTV Hari Ini Jumat 2 Desember 2022: Saksikan Bintang Samudera dan Suami Pengganti

Lebih dari itu, lanjut Ade, dalam praksisnya para content creator pun perlu memahami betul kode etik jurnalistik, sebagai patokan utama dalam bermedia.

Pasalnya, kepercayaan publik terhadap media bisa didapatkan hanya jika informasi-informasi yang dibagikan bersumber dari data yang akurat dan dapat dipertanggungjawabkan, selain teknik penulisan yang tidak membosankan dan mengelabui pembaca.

“Semakin tinggi tingkat kepercayaan publik terhadap media bersangkutan, semakin kita dekat kepada cuan. Ayo kerja!” pungkas Ade.***

Halaman:

Editor: Ade Riberu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x