Debat Capres Tahap Kedua Bakal Digelar di Istora Senayan, KPU Kembali Siapkan Podium

- 4 Januari 2024, 10:41 WIB
Anggota KPU RI August Mellaz membuka rapat dengan tim paslon dan tv penyelenggara soal debat ketiga di Kantor KPU RI, Jakarta, Rabu (3/1/2024).
Anggota KPU RI August Mellaz membuka rapat dengan tim paslon dan tv penyelenggara soal debat ketiga di Kantor KPU RI, Jakarta, Rabu (3/1/2024). /ANTARA/Hana Kinarina/pri.

Dia menuturkan, secara format dan mekanisme, pihaknya masih menggunakan pola yang sama seperti debat-debat sebelumnya. Perubahan hanya ada pada lokasi dimana debat sebelumnya terjadi di Jakarta Convention Center (JCC).

Berdasarkan format yang ada maka debat akan diawali dengan segmen penyampaian visi dan misa dari masing-masing calon. Sementara segmen terakhir atau petutup adalah penyampaian pernyataan kesimpulan oleh masing-masing cawapres.

"Perubahan itu akan terjadi karena venue saja. Lokasinya akan berbeda, tetapi sedapat mungkin layout dan sebagainya tidak mengalami perubahan jika dibandingkan dengan debat kedua di JCC," ucapnya.***

Halaman:

Editor: Ade Riberu

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah