Umumkan 10 Orang Suci Baru dalam Gereja Katolik, Paus Fransiskus: Semoga Mereka Mengilhami Perdamaian Dunia

- 16 Mei 2022, 21:27 WIB
Paus Fransiskus Umumkan 10 Orang Suci Baru dalam Gereja Katolik.
Paus Fransiskus Umumkan 10 Orang Suci Baru dalam Gereja Katolik. /Vatican Media/vaticannews.va

Ada seorang yang spesial. Dia adalah seorang mualaf dari India yang dibunuh karena keyakinannya.

Selain itu, ada setengah lusin imam dan biarawan Prancis dan Italia yang berjasa mendirikan ordo.

Baca Juga: Mohon Doanya, Paus Fransiskus Kembali Jatuh Sakit dan Harus Jalani Perawatan Medis: Banyak Agendanya Ditunda

Dalam sambutannya, Paus Fransiskus menyampaikan bahwa kesepuluh orang suci baru ini telah mewujudkan kekudusan dalam keseharian mereka.

Karena itulah, gereja merasa perlu merangkul semua gagasan dan perilaku yang telah mereka lakukan semasa hidupnya.

"Kekudusan tidak terdiri dari beberapa gerakan heroik, tetapi dari banyak tindakan kecil cinta sehari-hari," katanya dari kursinya di altar.

Baca Juga: Setelah Aldebaran, Kini Giliran Papa Chandra dan Keisya Raib dari Ikatan Cinta, Bakal Tamat?

Nah, bagi umat Katolik tanah air yang penasaran dengan siapa saja sosok yang menjadi orang suci baru dalam ajaran Katolik, berikut Flores Terkini berikan informasinya.

Daftar Nama 10 Orang Suci Baru dalam Gereja Katolik

Charles de Foucauld: Seorang tentara dan penjelajah Prancis yang menjadi biarawan Trappist dan misionaris Katolik untuk Muslim di Aljazair. Beliau dibunuh pada tahun 1916 di usia 58 tahun.

Halaman:

Editor: Ancis Ama

Sumber: CTV News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah