Lowongan Pekerjaan! Kemensos Buka Pendaftaran Pendamping PKH, Berikut Syarat dan Ketentuannya

- 20 Agustus 2022, 06:09 WIB
Lowongan pekerjaan Kemensos untuk Pendamping PKH.
Lowongan pekerjaan Kemensos untuk Pendamping PKH. /Foto: ilustrasi/

Terakhir, melakukan pendampingan PKH melalui mediasi, fasilitasi dan advokasi guna perubahan perilaku KPM PKH, menyusun laporan pelaksanaan P2K2 kepada Koordinator Kabupaten/Kota dan Dinas Sosial Kabupaten/Kota secara berkala, dan m​enyusun laporan pelaksanaan PKH kepada Koordinator Kabupaten/Kota dan Dinas Sosial Kabupaten/Kota secara berkala.

Baca Juga: Sinopsis Cinta Setelah Cinta Sabtu 20 Agustus 2022: Suami Palsu Ayu Perlahan Terbongkar

​Selain itu terdapat juga syarat administratif dan ketentuan umum lainnya yang harus dipenuhi calon pelamar untuk mengisi posisi calon pendamping PKH Kementerian Sosial Kemensos, yakni sebagai berikut.

  • Pendidikan D.III/ D.IV/Sarjana Ilmu Sosial. Diutamakan Pekerjaan Sosial/ Kesejahteraan
  • ​Menguasai MS Office
  • Setiap pelamar hanya diperbolehkan mendaftar satu (1) kali pada formasi yang dipilih

Baca Juga: UPDATE Jadwal Acara Indosiar Hari Ini, Sabtu 20 Agustus 2022: Nonton Laga Seru Rans Nusantara FC vs Persija

  • Seluruh tahapan rekrutmen tidak dipungut biaya apapun. Apabila ada pihak yang meminta biaya/ menjanjikan sesuatu/ menawarkan bantuan atas proses rekrutmen dapat melapor pada menu pengaduan.
  • ​Pendaftaran hanya dapat dilakukan secara online.
  • ​Untuk daerah yang blankspot tidak terlingkupi sinyal komunikasi dapat melakukan pendaftaran secara offline melalui Panitia Seleksi Pendamping Sosial PKH Direktorat
  • Jaminan Sosial Kementerian Sosial Jalan Salemba Raya No 28 Jakarta Pusat

Baca Juga: TRAILER IKATAN CINTA HARI INI, Sabtu 20 Agustus 2022: Andin Tiba-tiba Sembuh, Bagaimana Ceritanya?

  • Seluruh kegiatan seleksi online dan pengumuman tiap tahapan seleksi diumumkan
  • Seluruh biaya akomodasi dan transportasi selama proses rekrutmen dan seleksi di bebankan kepada pelamar
  • ​Panitia seleksi berhak sepenuhnya menetapkan daftar kandidat yang dinilai memenuhi kualifikasi pada setiap tahapan seleksi
  • Hasil keputusan Panitia bersifat final, mengikat, dan tidak dapat diganggu gugat
  • Masa waktu PENDAFTARAN online adalah 15 Agustus 2022 s/d 22 Agustus 2022.

Baca Juga: UPDATE Jadwal Acara GTV Hari Ini, Sabtu 20 Agustus 2022: Ada Jumanji, Konser Merdeka, Strawberry Surprise

​Jika ingin bergabung di sini, Anda bisa mengirimkan lamaran melalui link resmi Kemensos yakni https://kemensos.go.id

Hati-hati terhadap segala bentuk jenis penipuan karena sejatinya pendaftaran lowongan kerjaan (loker) Agustus 2022 itu gratis tidak ada biaya dalam bentuk apapun.***

Halaman:

Editor: Max Werang

Sumber: kemensos.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah